Langsung ke konten utama

Bangun dan bertumbuh dalam komunitas Rohani





Yup. Kembali beruntung bergereja di JPCC kali ini dilayani oleh Gembala dari Silent Church di Sidney dan sudah melayani selama 17 tahun.

Lukas 7:12-15 (TB)  Setelah Ia dekat pintu gerbang kota, ada orang mati diusung ke luar, anak laki-laki, anak tunggal ibunya yang sudah janda, dan banyak orang dari kota itu menyertai janda itu. Dan ketika Tuhan melihat janda itu, tergeraklah hati-Nya oleh belas kasihan, lalu Ia berkata kepadanya: "Jangan menangis!" Sambil menghampiri usungan itu Ia menyentuhnya, dan sedang para pengusung berhenti, Ia berkata: "Hai anak muda, Aku berkata kepadamu, bangkitlah!"  Maka bangunlah orang itu dan duduk dan mulai berkata-kata, dan Yesus menyerahkannya kepada ibunya.

***
Muzizat terjadi itu sangat luar biasa.  Ini adalah salah satu muzizat yang dibuat Tuhan.


Roma 12:4-5 (TB)  Sebab sama seperti pada satu tubuh kita mempunyai banyak anggota, tetapi tidak semua anggota itu mempunyai tugas yang sama, demikian juga kita, walaupun banyak, adalah satu tubuh di dalam Kristus; tetapi kita masing-masing adalah anggota yang seorang terhadap yang lain.

Kita adalah orang bebas tetapi kebebasan yang kebablasan dapat menyebabkan kematian.



I'm a builder. Saya seorang pembangun dalam Yesus Kristus.
.
Ketika tubuh itu bergerak menandakan upacara pemakaman tidak diperlukan. Selama bertahun - tahun gereja Tuhan sudah masuk dalam masa akhir.

Keluarga Michael yang terlihat berhasil saat ini dulunya bukan berasal dari keluarga yang baik. Banyak cerita buruk yang dialami Michael sendiri sebelum keberhasilan hadir seperti sekarang. 

Mungkin beberapa dari kita yang hadir merasa jauh dari Tuhan. Tuhan menginginkan tubuh yang saling terhubung.

Illustrasi : Pohon Redwood

Salah satu Pohon Redwood yang tumbuh di Australia dengan tinggi 100 meter, dengan akar sekitaran 2 meter yang saling terikat didalam tanah.

Analoginya sama seperti akar redwood kita saling membutuhkan dan saling menguatkan agar tidak tersapu badai kehidupan.

Terkadang kita harus mengesampingkan kebrbasan pribadi agar dapat merasakan kebebasan dalam berkomunitas. Karena kita adalah tubuh Kristus.

Tuhan ingin tubuh yang bergerak, tubuh yang saling terkait satu sama lain. Tuhan mau tubuh yang termultiplikasi. Bertambah banyak melalui multiplikasi.

Tema tahunan kita adalah "Build." Jangan terima bahwa diri kita adalah seorang yang biasa-biasa saja. Jangan biarkan mentalitas kampung mempengaruhi.



Happy Sundae :)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Hidup yang berpengaruh.

    Setelah beberapa waktu lalu menikmati pertunjukkan musikal BUN dari JPCC , kembali minggu ini berkesempatan kebaktian di JPCC Annex Room, Niko.   Pembukaan langsung diberikan ayat 1 Timotius 4:12 (TB)  Jangan seorang pun menganggap engkau rendah karena engkau muda. Jadilah teladan bagi orang-orang percaya, dalam perkataanmu, dalam tingkah lakumu, dalam kasihmu, dalam kesetiaanmu dan dalam kesucianmu. Minggu ini dilayani langsung oleh Ps. Jose Carol. Pengaruh adalah memiliki kemampuan atau kuasa yang bisa mempengaruhi perilaku atau pendapat orang lain. Jadi hidup ada hanya 2 pilihan, dipengaruhi atau mempengaruhi. Orang yang berpengaruh biasanya memiliki jabatan tinggi, temuan penting, atau adalah sesuatu yang membuat seseorang berbeda dari yang lain. Pengaruh itu harus memiliki indeks dampak pengaruh. 1. Change, dampak dari pengaruh yang menyebabkan seseorang terpengaruh dan berubah 2. Teritori, dampak dari perubahan lintas wilayah. 3. Berapa lama penga

Be the best (Excellent)

Dan biarlah orang-orang kita juga belajar melakukan pekerjaan yang baik untuk dapat memenuhi keperluan hidup yang pokok, supaya hidup mereka jangan tidak berbuah.   Akhirnya setelah beberapa minggu istirahat, minggu ini dapat kembali merasakan siraman kasih Tuhan.  Biar agak santai, ambil kebaktian yang ke 2 jam 10.30 di Hotel Niko. Yess, dilayani oleh Ps Jefrey Rahmat.  Dibuka dengan ayat Titus 3:14 (TB)  Dan biarlah orang-orang kita juga belajar melakukan pekerjaan yang baik untuk dapat memenuhi keperluan hidup yang pokok, supaya hidup mereka jangan tidak berbuah. Kalau saja di negeri ini banyak diisi oleh orang-orang excellent. Kebanyakan orang senang berada diarea rata- rata. Sementara excellent berada Jauh diatas rata-rata.

Masih tentang Tujuan Hidup

Semakin sibuk memikirkan diri sendiri semakin sulit menemukan Pupose. Karena tujuan hidup kita selalu memenuhi dan melayani orang banyak.  Efesus 4:23-24 (TB)  supaya kamu dibaharui di dalam roh dan pikiranmu,  dan mengenakan manusia baru, yang telah diciptakan menurut kehendak Allah di dalam kebenaran dan kekudusan yang sesungguhnya.  Purpose by Ps. Jefrey Rahmat. Siapakah saya sebenarnya? Apa potensi hidup saya? Kemana saya pergi? Apa tujuan dalam hidup saya? Atau kenapa saya dilahirkan? Biasanya muncul ketika mentok dengan permasalahan yang besar. Apa tujuan dan alasan kenapa kita dilahirkan? Kenapa saya ada? Kenapa...kenapa dan kenapa? Penting bagi kita untuk mengetahui mengapa, bukan sekedar meniru tapi mengapa sesuatu itu terjadi. Itu akan membawa pengertian kepada kita yang mencarinya. Kita dilahirkan dengan tujuan.  Atau ada rencana yang tertulis untuk kita.  Alasan kita ada hari ini karena Tuhan memiliki rencana atas kita. Kita mungkin tida